Diketahui volume sebuah kubus 1.331 cm³. Jumlah luas alas dan atap kubus adalah ... cm².​

1. dijawab oleh : CallMeNaila01
Jawaban:

Jawaban:

242 cm²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Panjang sisi

V = s³

1.331 = s x s x s

s³ = ³√1.331 cm³

s³ = ³√11 cm³

s = 11 cm

L alas

L = s x s

L = 11 cm x 11 cm

L = 121 cm²

L atap

L = s x s

L = 11 cm x 11 cm

L = 121 cm²

Jumlah luas

L = 121 cm² + 121 cm²

L = 242 cm²

2. dijawab oleh : ItzYourDark
Jawaban:

  • Menentukan sisi kubus tersebut

v = s³

1.331 = s³

s = ³√1.331

s = 11 cm

  • Menentukan Luas Alas Tersebut

sisi × sisi

11 × 11

121 cm²

  • Menentukan Luas Atap Kubus Tersebut

sisi × sisi

11 × 11

121 cm²

  • Menentukan Luas Gabungan

Luas Alas + Luas Atap

121 + 121

242 cm²

\purple{\boxed{\green{\boxed{\red{\tt{\ \: \red{{ ༻ シ︎XxDAЯКNESSxXツ ༺ }}}}}}}}

Pertanyaan Lainnya

Negara-negara yang tergabung dalam Komisi Tiga Negara (KTN) adalah?.

AustraliaBelgiaAmerika serikat

Sebut dan jelaskan tiga tingkatan keanekaragaman hayati

Tiga tingkatan keanekaragaman hayati:Keanekaragaman pada tingkat genetik merupakan keanekaragaman yang terjadi di antara individu-individu dalam spesies yang sama. Contohnya pada spesies buah pisang ada pisang ambon, pisang kepok, pisang kapas, dan lain sebagainya.Keanekaragaman hayati tingkat spesies, adalah keragaman

Change the sentence into present perfect tense*she is lives kn china before she want to japan*​

Jawaban:She has lived in China before she went to visit Japan.

Jika

f(x) = 9x + 2
dan
g(x) =  \frac{3x - 5}{2x}
maka, nilai
Konversikan satuan di bawah ini!

a. 4 m2 =…. mm2
b. …. menit = 180 sekon
c. 450 C = …. 0 R
d. 200 gram = …. Kg Jawaban:b.3 menit =180 sekon jdo jeban jya adalah 3 menitPenjelasan:

Pada pasal dan ayat berapakah yang menjelskan bahwa presiden dan wakil

presiden dipilih langsung oleh rakyat dalam satu pasangan calon Jawaban:Pasal 6A Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 menyatakan bahwa Presiden dan Wakil Presiden dipilih dalam satu pasangan secara langsung oleh rakyat.Penjelasan:moga membantu:)

Diketahui perbandingan uang Ani : uang Beta = 2:3, dan uang beta dibanding uang Cahya 2

5. Jika jumlah uang ketiganya Rp 450.000,00maka besar uang Cahya adalah....
A.Rp72.000,00
B.Rp 108.000,00
C.Rp 180.000,00
D.Rp 270.000,00​ Jawaban:Uang Ani : Uang Beta = 2 : 3 = 4 : 6 Uang Beta : Uang Cahya = 2 : 5 = 4 :

bila jeruk berbuah manis ukuran kecil (MMbb) di silangkan dengan jeruk berbuah masam ukuran besar (mmBB) maka kemungkinan macam fenotipe pada keturunan keduanya adalah

Manis besar (MB),manis kecil (Mb),masam besar (mB),masam kecil (mb).semoga membantu

Penulisan tanggal surat yang benar adalah .....

Soal :Penulisan tanggal surat yang benar adalahJawaban :Adalah diawali nama kota kemudian tanda koma lalu tanggal bulan dan tahun pembuatan suratPenjelasan :Dalam menuliskan sebuah tanggal surat alangkah baiknya kita menulis dengan baik dan benar dengan penulisan tanggal, bulan,

Berikan alasan menggapa BPUPKI menggandakan rapat?

/Mohon di jawab ya bagi kakak² sekalian yang tau jawabannya ☺️​ Jawaban:adalah untuk menyelidiki usaha-usaha persiapan kemerdekaan.Penjelasan:semoga membantu maaf klo salah

Scroll to Top